Selamat Datang di Pratomo Wijoyo Berikan Komentar Anda untuk Kemajuan Blog ini

Jumat, 14 Januari 2011

Tips membuat Password yang aman

Password adalah hal yang cukup penting, ada berapa layanan yang anda gunakan, dan ada berapa password yang anda hapal, apakah semua passwordnya sama..? jika itu benar itu merupakan hal yang buruk. Contohnya saya, banyak password yang saya gunakan adalah sama semua.

Dalam kesempatan kali ini saya akan memeberikan sedikit tips tentang membuat pasword yang aman.

Pertama:
- buatlah sebuah password master contohnya Ae86@gt


kedua :
- dalam setiap layanan yang anda gunakan anda dapat membuatnya passwordnya dengan pasword master anda, tetapi sebelumnya tambahkan karakter khusus, dalam contoh kali ini saya menggunakan banyak character layanan tersebut, misalnya saya menggunakan gmail, yang terdiri dari 5 karakter, jadi password yang akan saya gunakan adalah 5Ae86@gt, anda bisa menyelipkannya di depan maupun dibelakang, dan juga tidak selalu tetap terhadap banyak characternya, suka - suka anda ingin menggunakan apa.

Anda sudah tau bagaimana membuat password yang aman, tapi seberapa amanpun password anda, anda tidak akan berkutik jika anda mengetikkannya di komputer umum yang sudah diinstall program key logger, saran saya jika anda menggunakan komputer umum dan harus memasukkan password, selalu gunakan on screen keyboard yang ada.

Sekian sedikit tips membuat Password yang aman dari saya semoga bermanfaat.

1 comments:

Shear mengatakan...

Blogwalking gan, visit me back :)

Posting Komentar